31 Dec 2019
Bidang Ilmu: Permukiman
Penulis/sumber: Biro Komunikasi Publik
Diunggah Oleh: ADMINISTRATOR
Semarang – Setelah menyelesaikan revitalisasi Pasar Johar Semarang bagian tengah dan Utara, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mendapatkan penugasan lanjutan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk merevitalisasi bagian Selatan pasar bersejarah yang termasuk Cagar Budaya Kota Semarang, Provinsi Jawa Tengah.